Penelitian

Kegiatan Penelitian yang telah dilakukan:
1. Studi Stratifikasi Sosial dalam Kaitannya dengan Penggunaan Teknologi Penangkapan Ikan di Kepulauan Seribu, Jakarta Utara. Agustus – September 2000.
2. Studi Analisis Awig-awig dalam Pengelolaan Sumberdaya Perikanan di Kecamatan Gangga, Kabupaten Lombok-Nusa Tenggara Barat. Juni-Juli 2002.
3. Studi Pembuatan Konsep Otonomi Daerah di Bidang Kelautan, yang menghasilkan dua buah buku yang berjudul “Menuju Desentralisasi Kelautan” dan “Acuan Singkat Menuju Desentralisasi Pengelolaan Sumberdaya Perikanan”. Kerjasama antara Pusat kajian Agraria LP-IPB dengan Partnership for Governance Reform in Indonesia. September 2001 – April 2002.
4. Studi Penyerasian Hukum Adat/Tradisi Lokal melalui sinergi dengan Hukum Formal dalam Pengelolaan Sumberdaya Kelautan dan Perikanan. September-Desember 2002 (Asisten).
5. Studi Institutional Framework and Institutional Arrangement for COREMAP. Maret – Mei 2003.
6. Studi Pengelolaan Perikanan Laut Indonesia 2003. Juli-September 2003.
7. Studi Penyusunan Naskah Akademik dan Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Asahan-Sumatera Utara. Agustus-Oktober 2004.
8. Studi Penyusunan Naskah Akademik Undang-undang Bagi Hasil Perikanan. Badan Perencanaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2005.
9. Studi Penyusunan Naskah Akademik dan Rancangan Peraturan Daerah Provinsi Banten tentang Penyelenggaraan Jasa Pelelangan. Juli-Desember 2005.
10. Studi Penyusunan Naskah Akademik dan Rancangan Peraturan Daerah Provinsi Banten tentang Pengelolaan Jasa Perikanan. Juli-Desember 2005.
11. Pendampingan Teknis Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Provinsi Banten tentang Retribusi Pengujian Komoditi Hasil Perikanan. September-Desember 2005.
12. Kajian Teknis Revisi Undang-undang Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia dalam Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Nelayan. Badan Perencanaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2005.
13. Projek Pendampingan ”Fisheries Livelihood Recovery Program for Aceh Besar District”. November 2005-Oktober 2006.
14. Projek Pendampingan Small Scale Natural Fisheries di Kabupaten Asahan-Sumatera Utara. Januari-Juni 2006.
15. Studi Analisis dan Evaluasi Peraturan Perundang-undangan tentang Perlindungan Nelayan Kecil (UU No. 31 Tahun 2004). Badan Perencanaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2006.
16. Studi Model Pengembangan Kelembagaan Tempat Pelelangan Ikan di Provinsi Bangka Belitung dan Jawa Tengah. Maret-Oktober 2006.
17. Studi Penyusunan Master Plan Kawasan Terpadu Mandiri Pulau Morotai. Juli-Desember 2006.
18. Studi Penyusunan Naskah Akademik Rancangan Peraturan Daerah Kota Balikpapan tentang Tata Kelola Teluk Balikpapan. Oktober-Desember 2006.
19. Studi Penyusunan Naskah Akademik Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu tentang Sea Farming di Kepulauan Seribu. Oktober-Desember 2006.
20. Kaji Terap dan Pendampingan pada Marine and Coastal Resources Management Project di Kabupaten Aceh Jaya, Kabupaten Aceh Barat, Kabupaten Aceh Utara, dan Kabupaten Nagan Raya di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam. 2006 -Maret 2007.
21. Assessment Toward Sustainable Institution Regime for Coastal and Marine Conservation Regency: The Case of Berau Marine Conservation Area, East Kalimantan Province, Indonesia. Kerjasama PKSPL-IPB dengan The Nature Conservation International Indonesia, Maret – Juni 2007.
22. Studi Penyusunan Naskah Akademik dan Rancangan Undang-undang tentang Badan Penegakan Hukum, Keamanan, dan Keselamatan di Laut. Badan Perencanaan Nasional. April – Juli 2007 (Asisten Ahli).
23. Study on Collection and Analyzing Fisheries Conflicts Case in Indonesia. Kerjasama PKSPL-IPB dengan Japan International Cooperation Agency, Mei – Juni 2007.
24. Analisis Regulasi tentang Pengelolaan Pesisir Laut dan Pulau-pulau Kecil. Juli – Oktober 2007.
25. Studi Penyusunan Visi Perikanan Indonesia 2030. Juli – Oktober 2007.
26. Analisis Kebijakan Trawl di Indonesia. Badan Perencanaan Nasional. Juli – Desember 2007.
27. Studi Analisis Evaluasi Hukum tentang Pengadilan Perikanan (UU No. 31 Tahun 2004). Badan Pembinaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2007.
28. Studi Rencana Pembangunan Hukum Nasional. Badan Pembinaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2008.
29. Studi Penyusunan Naskah Akademis Peraturan Perundang-undangan tentang RRP tentang Perlindungan Nelayan Kecil. Badan Pembinaan Hukum Nasional, Departemen Hukum dan HAM, Januari-Desember 2008.
30. Studi Hak Ulayat Laut dalam Pengelolaan Perikanan di Indonesia. FAO. Maret-Agustus 2009 (Anggota Tim).
31. Studi Penyusunan Penyusunan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan tentang Pengelolaan Laut Banda. Direktorat Sumberdaya Ikan, Ditjen Perikanan Tangkap DKP. Maret-Agustus 2009 (Anggota Tim).
32. Studi Penyusunan Penyusunan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan tentang Rencana Pengelolaan Perikanan. Direktorat Sumberdaya Ikan, Ditjen Perikanan Tangkap DKP. Maret-Agustus 2009 (Anggota Tim).
33. Studi Penyusunan Penyusunan Pedoman Forum Komunikasi dan Pengawasan Sumberdaya Ikan. Direktorat Sumberdaya Ikan, Ditjen Perikanan Tangkap DKP. Maret-Agustus 2009 (Anggota Tim).
34. Studi Penerapan Hak Pengusahaan Perairan Pesisir (HP3) pada Masyarakat Pulau Kecil sebagai Solusi Mengatasi Problem Kemandirian Masyarakat di Wilayah Perbatasan Indonesia. PMB-LIPI. Januari-Desember 2009 (Anggota Tim).

Tanggapan

  1. info yang bagus itu lebih baik

  2. melihat judul penelitian bapak mengenai Studi Stratifikasi Sosial dalam Kaitannya dengan Penggunaan Teknologi Penangkapan Ikan di Kepulauan Seribu, Jakarta Utara. Agustus – September 2000. serasa saya tertarik untuk membaca dan mempelajarinya. untuk itu, jika bapak berkenan menngirimkan hasil penelitian tersebut sebagai bahan kuliah saya.

    wassalam,

  3. pa saya minta bahan untuk skripsi tentang spdn

    • maaf, saya tidak punya bahan SPDN.

  4. pagi…..
    apakah bapak punya bahan tentang perikanan dan kelautan di kawasan laut arafura?
    jika ada saya minta tolong untuk kesediaan bapak mengirimkan bahan2 yang ada…
    biaya foto copy dan pengiriman akan saya ganti.
    terima kasih

  5. Salam kenal pak..
    Kbetulan saya tertarik dgn judul pnelitian bpak no 21. Jika bpak berkenan,tolong dikirimkan ke email saya..trima kasih..
    Sya jg minta izin nge link almat blog bpak ke blog saya..

  6. silahkan link-kan blog saya, kajian yang mas minta saya carikan dulu

  7. assm.salam kenal. Sy anty dr sulawesi. Tlng dong,p,dikirimkan bahan2 ttg pembetdayaan mysrkt nelayan,krn sy butuh bgt.trims

  8. Menarik sekali penelitian-penelitian yang bapak lakukan. kalau boleh saya minta bahan mengenai Analisis Kebijakan Trawl di Indonesia. Badan Perencanaan Nasional. Juli – Desember 2007 dan Studi Pengelolaan Perikanan Laut Indonesia 2003. untuk saya pelajari karena berhubungan dengan penelitian yang saya lakukan.
    Terima kasih

    • yang analisis trawl bisa saya kirimkan, tapi kalau yang kajian 2003 tidak ada filenya

      • Kang ihin… saya sedang melakukan olah data dengan rapfish. tapi belum begitu memahami. bisakah saya minta tolong kang ihin utk menjelaskan mengenai rapfish. saya di bogor. kang ihin skrg lokasi dmana?? ini email saya kang debrista@gmail.com

  9. kang ihin,minggu kmren kang ihin ngajar dikelas msp 45,kelas saya,,saya ingin menanyakan,,kiat kiat agar mnjadi orang yang sukses,sesukses kang ihin…?trima kasih kang

  10. assalamuaikum..wr…wb…
    salam kenal Pak,
    Topik Penelitian-Penelitian yang bapak lakukn sangt mnarik. Saya tertarik utk mmbaca n mmplajari penelitian yang di Banyuasin SumSel. Klu bsa saya mnt emailkan hasil pnelitian tsb.

    terimakasih pak.
    Wassalam

  11. mohon saya dikirimkan bgmn mengevaluasi implementasi trawl/pukat hela dikaltim bagian utara,trims

    • kebetulan saya baru pulang dari nunukan dan tarakan
      ada beberapa hal yang harus dievaluasi:
      1. bagaimana proses sosialisasi (karena masih banyak nelayan yang tidak tahu aturan pukat hela)
      2. bagaimana proses pendataan dan pendaftaran (karena di nunukan belum 1 pun yang mendaftar)
      3. bagaimana proses pemeriksaan kapal (karena di tarakan banyak mengeluarkan ijin 5 GT ternyata kapal yang beroperasi diatas 5 GT bahkan rata-rata 10 GT)
      4. bagaimana tanggapan masyarakat terhadap pukat hela
      5. apakah ukuran 5 GT bisa dioperasikan dengan mesin 24 PK, ini yang dikeluhkan nelayan nunukan yang membatasi mesin kapal 24 PK.

      terima kasih

  12. assalamu’alaikum….

    slm kenal pak solihin..
    sy fifi, mahaiswi PSP brawijaya.
    mau bertanya pak, penelitian sy berhubungan dengan ‘evaluasi keberlanjutan perikanan purse seine di Prigi’,
    rencana analisis yg akan digunakan adalah RAPFISH.
    ap bisa sy mohon informasi mengenai RAPFISH pak, terutama untuk penggunaannya di excel dan analisanya ?
    di brawijaya msh minim sekali pak mengenai informasi ini.

    sblumnya terima kasih bnyak pak….
    mohon bantuannya…

    wassalamu’alaikum….

    • saya belum pernah melakukan metode RAPFISH, tp nanti saya emailkan metodenya

    • maaf pak saya mau taya metode Raph fish di excel atau di SPSS juga tidak apa2..maaf pak menggagu .tolong batuannya untuk penyusuan tesis dalam prediksi perikanan.

  13. iya bapak…
    terima kasih banyak mau membantu, d tunggu ya pak e mailnya…
    hatur nuhun..

  14. Pak, saya Rini. sedang penelitian untuk S3. kebetulan lokasi penelitian saya di Berau dan juga mengkaji tentang KKL Berau. bisa saya mendapatkan copy dari penelitian Assessment Toward Sustainable Institution Regime for Coastal and Marine Conservation Regency: The Case of Berau Marine Conservation Area, East Kalimantan Province, Indonesia. Kerjasama PKSPL-IPB dengan The Nature Conservation International Indonesia, Maret – Juni 2007?

    terima kasih sebelumnya.

    salam,
    Rini

  15. selamat atas adanya blog ini. saya baru sempat baca dan saya sudah baca kegiatan penelitian yang bapak ikuti namun saya hanya membentulkan saya ada bebrapa kegiatan yang bapak ikuti di BPHN yang bapak tulis Badan perencanaan Hukum Nasional tetapi yang benar adalah Badan Pembinaan Hukum Nasional .
    Demikian mungkin kita dapat silaturahmi kembali
    M.Junef.

    • Terima kasih Pak Junef, bagaimana kabar BPHN? sudah lama tidak diajak mengkaji hukum kelautan disana.

      • bphn baik-baik saja, apa sudah selesai s3nya, benar bapak saya juga belum mendapatkan kajian hukum kelautan,jadi saya belum bisa mengajak bapak nanti kalau ada akan saya rekomendasikan.

  16. salam kenal pak….
    apa sy bisa minta informasi tentang metode rapfish dan bagaimana cara mendapatkan software tersebut. mohon bantuannya.
    terima kasih…


Tinggalkan Balasan ke nikmah Batalkan balasan